Uncategorized

5 Tips Merawat Hewan Peliharaan di Rumah

Taipan Poker Lounge – 5 Tips Merawat Hewan, Bagi sebagian orang, memelihara hewan peliharaan merupakan hal yang membuat pusing. Selain harus mengurus semua kegiatan di rumah, di tambah harus memberi makan dan mengurus hewan peliharaan. Memelihara hewan peliharaan bagaikan mengurus seorang anak. Anda harus memberikan perhatian lebih kepada hewan tersebut.

Tapi beda dengan sebagian orang yang justru gemar memelihara hewan peliharaan. Bahkan ada juga yang memelihara lebih dari satu hewan. Bagi mereka memelihara hewan kesukaan mereka. Dengan memelihara hewan itu bisa menjadi salah satu solusi untuk mengusir rasa kesepian dan memberikan manfaat positif bagi manusia. Penelitian yang di lakukan oleh tim dari Universitas Liverpool, Manchester dan Southampton, Inggris, melihat bagaimana hewan peliharaan dapat berkontribusi pada pengelolaan kesehatan mental jangka panjang.

Priset menganalisis 17 makalah penelitian internasional untuk mengetahui peran hewan peliharaan pada pemiliknya yang terkait dengan kesehatan mental. Hasilnya, orang yang sudah memiliki masalah kesehatan mental seperti stres, depresi atau kecemasan, mendapatkan manfaat paling besar dengan memelihara hewan.

Hewan Peliharaan Ungkap Kepribadianmu

Beberapa orang percaya bahwa hewan peliharaan mewakili kepribadian dari pemiliknya. Hewan peliharaan Anda dapat memberitahu tidak hanya tentang kepribadian Anda, tetapi juga tentang status sosial dan hubungan Anda.

Beberapa hasil penelitian ini cukup logis. Misalnya, orang yang menolak memiliki hewan peliharaan terkonsentrasi pada kebersihan rumah mereka dan tak ingin hewan peliharaan mempengaruhi kehidupan mereka. Tipe orang tersebut cenderung tinggal di daerah perkotaan dan menjalani gaya hidup mandiri.

Berikut ini penjabaran tipe kepribadian berdasarkan hewan yang Anda pelihara, di lansir dari Betterme.tips:

1.Anjing

Anjing adalah pilihan yang paling populer untuk dipelihara. Bahkan karena begitu banyak yang menyukai dan memelihara anjing, mereka memiliki komunitas untuk pecinta anjing. Anjing merupakan hewan yang sangat patuh, setia dan teman terbaik bagi manusia. Tidak heran begitu banyak orang yang menyukai anjing.

Pemilik anjing cenderung sangat baik dan memiliki banyak teman. Orang-orang yang memelihara anjing, cenderung menyerah pada gelar sarjana dan suka tinggal bersama kerabat mereka.

2.Kucing

Pemilik kucing adalah orang-orang yang berpendidikan dan berpikiran terbuka. Kehidupan mereka tampak seperti petualangan tanpa akhir karena sebagian besar waktu mereka cenderung mencoba sesuatu yang baru. Orang-orang ini lebih menyukai apartemen yang nyaman ketimbang rumah yang besar.

3.Burung

Mereka yang suka memelihara burung suka mendominasi di masyarakat. Mereka sangat ramah dan berusaha berkomunikasi dengan orang yang berbeda sebanyak mungkin. Sayangnya, orang-orang seperti ini cenderung menghabiskan waktu luangnya dengan melamun.

Cara Merawat Hewan Peliharaan yang Baik dan Benar

Merawat hewan peliharaan tidak bisa di anggap enteng. Di butuhkan usaha ekstra dan kerja keras agar hewan tersebut dapat tumbuh dengan baik serta bebas dari penyakit. Hewan peliharaan juga memiliki perasaan dan jiwa, maka dari itu sebelum memelihara hewan peliharaan, matangkan hati dan juga mental Anda untuk merawatnya dengan baik dan benar. Berikut ini merupakan cara-cara merawat hewan peliharaan yang baik dan benar.

  1. Lakukan pertimbangan secara matang

Tanyakan pada diri sendiri, apakah Anda memiliki punya cukup waktu dan uang untuk merawat hewan peliharaan? Faktanya, biaya mengurus hewan itu tidak murah. Perlu di ingat pula bahwa hewan juga merupakan makhluk hidup yang patut di beri kasih sayang.

Alangkah baiknya jika Anda melakukan riset terlebih dahulu untuk memilih hewan mana yang cocok. Dengan adanya internet, seharusnya proses ini bisa di lakukan lebih mudah. Jika sudah yakin, pilih hewan yang sesuai dengan gaya hidup dan karaktermu. Misalnya, anjing, membutuhkan perhatian lebih untuk diajak bermain dan berolahraga. Ikan, cocok untuk kamu yang teliti, karena banyak aspek yang harus di perhatikan agar ikan dapat tumbuh sehat. Serta hewan-hewan peliharaan lain yang punya keunikannya masing-masing

2.Siapkan anggaran

Setelah melakukan pertimbangan dan menemukan hewan yang tepat, langkah selanjutnya adalah menyusun anggaran yang tepat dan di butuhkan, di antaranya adalah biaya makanan, perawatan, kebersihan dan kebutuhan darurat. Persiapkan juga lingkungan yang kondusif sebelum hewan peliharaanmu datang. Siapkan ruang gerak yang cukup dan jauhkan dari benda-benda berbahaya serta celah-celah untuk kabur. Tidak menutup kemungkinan. Amda harus membangun pagar atau ruangan khusus untuk mereka.

3.Rutin ke dokter hewan

Sama seperti manusia, hewan peliharaan juga membutuhkan medical check-up atau cek kesehatan secara rutin, bahkan sejak pertama kali di adopsi. Selain untuk memberi vaksin, Anda juga perlu berkonsultasi dengan dokter hewan tentang cara merawat hewan peliharaan yang baik. Tetapkan jadwal pemeriksaan, serta tanyakan kebutuhan medis apa saja yang di perlukan. Berikan yang terbaik untuk hewan peliharaan Anda.

4.Mandikan secara teratur

Jangan lupa untuk secara rutin memandikan dan membersihkan hewan peliharaan Anda, agar kesehatan Anda dan hewan peliharaan tetap terjaga, setidaknya satu kali dalam 2-3 minggu. Tidak hanya membersihkan hewan peliharaan, Anda juga perlu membersihkan tempat tinggal dan lingkungan sekitarnya. Khusus untuk hewan yang bertubuh besar, Anda dapat membeli tempat pembersihan khusus seperti bak ukuran besar. Dan jangan lupa untuk merawat bulu hewan secara teratur, dengan rajin menyikat dan juga menggosok bulunya secara rutin.

5.Berikan makanan berkualitas dan bernutrisi tinggi

Jangan berikan makanan sisa atau makanan untuk manusia kepada hewan peliharaan, karena terkadang, makanan manusia mengandung zat-zat yang berbahaya untuk hewan. Hewan membutuhkan asupan nutrisi yang tepat dan di desain khusus untuk mereka. Tanyakan kepada membutuhkan asupan nutrisi yang tepat dan di desain khusus untuk mereka. Tanyakan kepada dokter hewan, mengenai porsi dan jenis makanan apa yang tepat untuk hewan peliharaan Anda.

SUMBER BERITA : TAIPAN POKER ONLINE

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *