Uncategorized

Fakta di balik tenggelamnya titanic

5 Fakta dalam Sejarah Tenggelamnya Kapal Titanic, Gak Terduga Lho!

Taipan Poker Lounge –  Pada 15 April 1912 silam terdapat sebuah musibah atau tragedi fatal dalam dunia pelayaran, yakni tenggelamnya kapal pesiar mewah bernama Titanic. Musibah tersebut terjadi pada pelayaran perdana Titanic, dari Inggris menuju New York, Amerika Serikat. berikut Fakta di balik tenggelamnya titanic

Fakta di balik tenggelamnya titanic

1. Perekonomian inggris dan amerika Ikut kacau

Kapal pesiar termewah sepanjang sejarah tenggelam pada 14 April 1912 karena menabrak gunung es di Samudera Atlantik.

Sebanyak 1517 nyawa melayang dan mengakibatkan kekacauan perekonomian Inggris dan Amerika.

Hal ini di karenakan banyak pengusaha besar dan pemegang saham yang menopang perekonomian global ikut di dalam kapal titanic dan meregang nyawa.

2. Kisah kepala pembuat roti di Titanic

Saat banyak penumpang Titanic tewas akibat hipotermia atau serangan jantung dalam hitungan menit

karena terombang-ambing di perairan Samudra Atlantik Utara dengan suhu -2 derajat Celsius, lain halnya dengan Charles Joughin.

Pria yang bekerja sebagai Chief Baker tersebut berhasil selamat meski berada di perairan dingin selama dua jam.

Joughin mengaku tidak merasa kedinginan karena jumlah alkohol yang di minumnya. Saat di selamatkan, Joughin tak mengalami cedera berarti selain kakinya yang bengkak.

3. Kisah Thomas Andrews (Perancang Kapal Titanic)

Andrews bukanlah orang biasa yang menjadi korban tewas di Titanic.

Mantan karyawan Harland dan Wolff inilah yang mendesain kapal itu sendiri.

Dia ikut pelayaran perdana Titanic untuk mengamati kapal dan membuat rekomendasi di sejumlah area kapal yang perlu di perbaiki.

Ketika gunung es merusak lambung kapal Titanic, Thomas pun segera tahu bahwa kapal itu memang akan tenggelam, menurut BBC.

Pembuat kapal berusia 39 tahun tersebut kemudian mulai membantu penumpang wanita dan anak-anak ke dalam sekoci.

BBC juga mencetak ulang telegram dari White Star Line, yang mencatat, “Ketika terakhir kali terlihat, awak kapal melemparkan kursi dek, benda-benda lain ke laut, hingga memindahkan orang-orang ke sekoci.

Perhatian utama (Thomas) adalah keselamatan semua orang, kecuali dirinya sendiri.”

4. Kunci yang Di klaim Bisa Selamatkan Titanic

Pada tahun 2007, 95 tahun setelah tenggelam, ada sebuah kunci yang di siapkan dalam acara pelelangan. Penampakannya biasa saja, tak terlihat ada yang khusus.

Namun, kunci ini di klaim sebagai benda yang sebenarnya bisa menyelamatkan Titanic dari kecelakaan.

Itu adalah kunci dari sebuah loker yang menyimpan teropong — alat yang berpotensi menyelamatkan Titanic.

Teropong sangat penting dalam mendeteksi ancaman bagi pelaut pada hari itu. Petugas pemegang kunci, David Blair, telah di hapus dari daftar kru sebelum Titanic berlayar.

Sehingga tak jelas siapa sebenarnya yang bertugas memegang kunci itu. Apabila loker itu lebih cepat di buka dan teropong digunakan, maka kemungkinan kecelakaan lebih kecil.

5. Banyak yang pegang tiket tapi tak ikut berlayar

Jumlah pasti penumpang Titanic tidak diketahui karena tak semua orang yang membeli tiket naik ke atas kapal.

Banyak orang memegang tiket perjalanan Titanic, tapi tak ikut berlayar.

Mereka di antaranya pendiri perusahaan cokelat, Milton S. Hershey, dan pebisnis kaya asal Amerika Serikat, Alfred Gwynne Vanderbilt.

Meski tak ikut menjadi korban tewas dalam tragedi Titanic, tiga tahun kemudian atau tepatnya 1915,

Vanderbilt meninggal saat kapal RMS Lusitania yang di tumpanginya hancur akibat serangan torpedo kapal selam U-20.

Sumber: Permainan Poker Online

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *